Buku ini diharapkan membuka mata si kecil (dan kita, tentunya) akan bahaya laten sampah. Sekarang ini, berbagai jenis sampah seperti koran, sisa makanan, pembungkus, rangka komputer, obat-obatan, memenuhi tempat sampah kita. Padahal Bumis udah mulai kesulitan menyerap sampah. Dalam buku ini, kita bisa mempelajari proses pembusukan materi dan berbagai cara untuk menggunakan kembali, mengurangi, …
Tanpa disadari bahwa banyaknya sampah berdampak pada kehidupan manusia baik lingkungan, kesehatan, sosial dan ekonomi. seperti dengan pembuangan sampah di sungai dampak terhadap lingkungan sungai menjadi keruhdan jorok, air tidak bisa dimanfaatkan lagi, ketika hujan membanjiri banjir, bau menyengat karena metan menguap ke udara, kehidupan yang ada dalam air terganggu dan lai sebagainnya.rnjelas…