'Dibelakang kita lautan, di depan kita musuh. Kita harus memilih kemenangan atau syahd. kita tidak akan pulang sebelum mencapai tujuan itu.'rnrnItulah kata-kata yang diucapkan Thariq bin Ziyad kepada para prajuritnya ketika mereka akan menaklukkan Andalusia (Spanyol).rnrnThariq bin Ziyad adalah 'garansi' kegemilangan sejarah islam. Karena keberaniannya, sebagian benua Eropa tersinari cahaya Isl…
'Siapa pun yang menguasai Palestina, dia akan menguasai dunia'. Kata-kata ini dilontarkan oleh Shalahuddin Al-Ayyubi. Tidak hanya sekadar kata, dia pun berhasil mewujudkan kata-katanya itu. Lewat perjuangan panjang dan melelahkan, Shalahuddin dan pasukannya mampu merebut kembali tanah Palestina yang telah 83 tahun lepas dari genggaman. Prestasi inilah yang membuat Shalahuddin Al-Ayyubi memiliki…
salah datu tujuan penerbitan buku ini untuk memastikan pengaruh sejumlah tokoh muslim pada masyrakat atau atas nama komunitasnya. adapun yang dimaksud dengan 'tokoh berpengaruh' dalam hal ini adalah: siapa saja yang memiliki 'kekuasaan', (berupa budaya, ideologi, finansial, politik atau selainnya) untuk membuat perubahan yang akan memberi dampak besar Dunia Muslim. meskipun perlu dicatat bahwa …
Dalam hal teknologi, banyak orang menilai bahwa Indonesia kalah dan ketinggalan dengan negara lain. Hal ini dikarenakan orang-orang Indonesia lebih suka memakai teknologi canggih temuan luar negeri, ketimbang harus pusing membuat temuan-temuan tandingan. Inilah yang menyebabkan citra bangsa ini sebagai bangsa konsumtif, yang suka sekali belanja.rnrnPadahal, jika ditelisik lebih lanjut, penilaia…