Bagaimana Benda Bekerja
Hidup kita dikelilingi oleh berbagai benda yang mempermudah kita melakukan pekerjaan yang sulit bahkan pekerjaan yang hampir mustahil sekalipun. Namun pernahkah terlintas di benak kita bagaimana benda-benda itu mampu bekerja dengan baik ? Kebanyakan benda-benda tersebut di istilahkan �pesawat�. Ini meliputi berbagai bentuk, mulai yang sederhana seperti katrol yang sangat baik untuk mengangkat benda berat, sampai ke pesawat telpon seluler dan komputer yang cara kerjanya cukup rumit namun kepraktisannya berhasil �memperkecil� dunia. Buku ini menjelaskan kepada kita bagaimana sebuah benda dapat bekerja dan mekanisme seperti apa yang menyokong benda itu. Paparan yang lugas disertai ilustrasi yang sangat mendukung membuat buku ini semakin memudahkan bagi pembaca.rn
No other version available