Ensiklopedia Peradaban Islam 3 : YERUSALEM
YERUSALEM merupakan berkumpulnya tempat suci 3 Agama yakni Islam, Kristen dan Yahudi. Bagi muslim, YERUSALEM adalah tempat suci milik Islam karena merupakan KIBLAT PERTAMA (Qiblat Al Ula) dan disana berdiri MASJID SUCI AL AQSHA yang merupakan tempat singgahnya ISRA' dan permulaan MI'RAJ nabi Muhammad SAW.rnrnBagi umat Kristen dianggap sebagai tempat suci karena menganggap DISINILAH JESSUS DISALIB, DIMANDIKAN dan DIBANGKITKAN. Begitu juga dengan Yahudi, YERUSALEM diyakini sebagai tempat suci mereka karena dianggap merupakan Tempat Nabi Musa, Nabi Daud dan Nabi Sulaeman dimana mengajarkan agama dan membangun kejaaannya.. Tak heran jika Roma, Byzantine, Sasanid, Umayyah, Abbasiyyah, Era Crusader, Ayyubi, Mamluk, Ottoman, British Protectorate, Pendudukan Israel dan upaya kemerdekaan pemerintahan Palestina.rnrnDisini Lahir para cendikiawan dunia seperti Ahli Geografi yakni AL MUQADDASI dan tempat Imam AL GHAZALI menulis KITAB IHYA 'ULUMUDDIN.rn
No other version available