Langkah Praktis Modifikasi Windows : Ayo buat Windows-mu Tampil Beda!
udah menjadi sifat alami manusia ingin tampil beda, sama halnya dengan tampilan desktop Anda. Tentu akan sangat menyenangkan jika Anda memiliki tampilan Windows Seven yang lain daripada yang lain. Tampilan yang tidak dimiliki oleh orang lain, tampilan yang akan mengundang decak kagum dan mendorong kalimat-kalimat seperti, kok bisa sih?â€, bikinin dongâ€, punyaku kok gak bisa gitu?, keluar dari mulut teman-teman Anda. Tidak hanya tampilan, buku ini juga berisi tentang bagaimana memodifikasi dan memanipulasi sistem agar memiliki performa yang lebih baik, memodifikasi instalasi Windows Seven agar proses instal ulang jauh lebih mudah dan nyaman, serta beberapa tips, trik , tweak, dan hack yang pastinya akan sangat menyenangkan. Beberapa topik yang dibahas di antaranya:rnrn- Membuat silent installer (membuat instalasi program secara otomatis tanpa harus mengklik tombol apapun)rnrn- Modifikasi elemen desktop (visual style, log on screen, gadget, themes, dan lain-lain)rnrn- Membuat themes Windows Media Center – Facebook dan Twitter-an via Windows Media Centerrnrn- Mengintegrasikan Google, YouTube, Flickr, Yahoo, dan lain sebagainya ke dalam fungsi search Windowsrnrn- Mengakifkan Windows DreamScene pada windows sevenrnrn- Membuat Windows Seven portabelrnrn- Menginstal Windows XP di dalam Windows 7
No other version available