Textbook
Teknik Rancang Bangun Robot
Buku ini membahas mulai dari sisi elektronika yang diawali dengan penjelasan komponen yang digunakan dan diagram skematiknya hingga ke sisi mekanik yang dibangun dengan bahan-bahan yang mudah diperoleh, serta pemrograman, baik pemrograman sintakasis maupun pemrograman visual yang lebih mudah dipahami.
No other version available