Textbook
Ayah, Pemilik Cinta yang Terlupakan
Buku ini adalah kumpulan cerita tentang kebesaran hati seorang Ayah..... betapa nyata bahwa seorang Ayah adalah Tuhan kecil bagi anak-anaknya. Kekerasan sikap Ayah sering membuat kita menangis ingin berontak. Tapi setelah dewasa, baru saya mengerti kalau Ayah hanya ingin menjaga saya, melindungi saya, walaupun saya ingin bebas (saat itu). Favorit saya adalah Titip Rindu Ayah"...yang menceritakan hal-hal kecil tentang Ayah yang baru saya sadari setelah membaca buku ini...:(rnKita sering melupakan perannya di balik perhatian Ibu. Ayah tetaplah pelindung utama anak-anaknya.Kelembutan Ayah baru terasa ketika ia telah meninggalkan kita selamanya.rnSeorang ayah tak akan begitu nampak cintanya. Ia selalu menyembunyikan cintanya di balik kelembutan Ibu. Rindunya senantiasa terpendam di balik ketegasannya.rnKasihnya akan terlihat setelah ia tiada. Pesannya akan tersimpan saat kita mengenang kalimat-kalimat pedasnya untuk kita
No other version available