Textbook
Ayo Marah
Marah...Boleh saja kita lakukan, asal tahu cara dan targetnya. Apakah Anda mampu melakukannya?rnrnTernyata marah sangat sering kita alami dan bahkan kita lakukan. Buku ini membahas dengan lengkap dan tuntas mengapa kita marah dan bagaimana mengatasi kemarahan yang meluap-luap. Marah masih wajar jika dilakukan pada SAAT yang tepat dan CARA yang benar.rnrnIsi buku ini antara lain: rn1. Mengenali dan memahami penyebab timbulnya marah.rn2. Meminimalisir rasa bersalah akan kebiasaan marah.rn3. Mengendalikan marh negatif.rn4. Memilih saat dan cara yang tepat untuk marah. rn5. Marah dengan benar dan efektif.rnrnBuku ini ditujukan khusus untuk: rn1. Orangtua yang merasa kesulitan untuk mengendalikan emosi di rumah. rn2. Suami Istri yang sedang menghadapi atau ingin mencegah konflik di rumah. 3. Para pekerja yang ingin meningkatkan kinerja dan performa dengan adanya rnperasaan positif di tempat kerja. rn4. Guru di Sekolah yang berusaha mengurangi kemarahan di sekolah dan inginrnmeningkatkan semangat
No other version available