Apa yang ada di pikirkan Anda saat mendengar lomba karya tulis ilmiah yang menawarkan hadiah puluhan juta rupiah? Tentu saja, Anda pasti tergiur untuk mengikutinya, bukan? Tidak hanya menjadi peserta lomba, tetapi memenangkan lomba dengan membawa pulang hadiah puluhan juta.rnrnTetapi, apa yang mesti dilakukan? Apa saja yang harus ditulis dan bagaimana cara menuliskannya? Jika kebetulan Anda sud…